Kamis, 29 Mei 2014

#PORMAFPIK 2014

Halo selamat sore teman-teman perikanan.
Mimin mau menginfokan tentang #PORMAFPIK
Apa itu #PORMAFPIK.?

#PORMAFPIK merupakan Pekan Olahraga Mahasiswa FPIK yang tediri dari 4 cabang olahraga. Yaitu : cabang Voli, sepakbola, Basket, dan Futsal.
Untuk cabang voli diadakan sabtu 31 mei dan minggu 1 juni 2014. Terdapat nomor putra dan putri.
Voli Putri di ikuti oleh perwakilan prodi 3 angkatan yaitu 2011, 2012, 2013. Kalian bawa nama prodi!
Setelah Voli Putri sore harinya akan langsung dihelat Voli putra. kalo yg ini mewakili prodi angkatan alias kelas kalian!

Setelah cabang voli ada cabang sepakbola untuk cabang sepakbola hanya ada cabang putra dan perwakilan prodi. 3 angkatan prodi jadi satu. Cabang sepakbola akan digelar tanggal 2, 7, 8 Juni. Mimin dapet bocoran nantinya akan diadakan di lapangan telo.

Setelah minggu pertama voli dan minggu kedua cabang sepakbola. Minggu ketiga kita punya cabang basket nih tanggal 14-15 juni. Untuk cabang basket terbagi menjadi 2, yaitu putra dan putri. Cabang basket putra permainan full lapangan.
Satu tim terdiri dari prodi 3 angkatan, tim kamu mewakili nama prodi! untuk cabang basket putri satu tim hanya teriri dari 3 pemain. 3 0n 3 guys! sama seperti tim putra, 1 tim mewakili prodi!

Setelah itu, pada minggu ke-empat #PORMAFPIK akan ada cabang Futsal. untuk cabang futsal hanya akan ada nomor putra. prodi kamu bertanggungjawab atas satu tim! bukan perwakilan prodi 3 angkatan lho ya.

Berikut CP per-cabang :
untuk cabang voli Yusuf Jamaludin F (THP 2011) : 085727661213
Sepakbola ke Siswoyo (PSP 2012) di 087733470807
basket ke Adrian Gatot (THP 2012) : 085643162256
futsal hubungi Arman (Bdp2013) 083842206024

Semoga bermanfaat..
KMP - Sedekat Sahabat Sehangat Keluarga  #S3K
Salam perikanan..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar